Penyakit keloid pada dasarnya bukanlah penyakit berbahaya, akan tetapi
walaupun begitu penyakit keloid ini
akan menimbulkan berbagai masalah dalam kehidupan kita, terutama untuk masalah
penampilan, karena penyakit keloid akan
menimbulkan penampilan menjadi buruk dan menurunkan rasa percaya diri, terlebih
jika keloid tersebut muncul pada
daerah yang sering mendapatkan ekspos, maka akan sangat menganggu.
Keloid pada tangan |
Agar penampilan menjadi
cemerlang dan rasa percaya diri menjadi naik, maka mulai sekarang Anda harus
melakukan perawatan penyakit keloid,
sebenarnya untuk mengatasi penyakit
keloid sangatlah mudah untuk kita lakukan. Seperti menggunakan salep,
konsumsi obat dan masih banyak lagi. namun tahukah Anda sebenarnya bahwa ada cara menghilangkan keloid mudah dari
pada itu?
Dalam mengatasi penyakit keloid sebenarnya
Anda tidak perlu mengeluarkan banyak biaya, seperti untuk membeli salep ataupun
meminta oba*t kepada dokter, karena ada jalan menghilangkan keloid lain yang bisa Anda tempuh, yakni menggunakan
bahan-bahan alami. untuk mengetahui cara
mengatasi keloid secara alami simak berikut ini.
1. Buah lemon
Cara mengatasi keloid secara alami dan efektif yang pertama adalah dengan menggunakan lemon. Buah yang
memiliki rasa masam ini mengandung banyak sekali vitamin dan mineral yang mampu
mengempeskan keloid dengan mudah. Caranya adalah dengan memeras air lemon
kemudian mengoleskan ke bagian penyakit
keloid, lakukan hal ini sebelum Anda tidur pada malam hari, tidak usah
dibilas akan tetapi diamkan saja hingga Anda terbangun pagi harinya.
2. Bawang putih
Mungkin kita banyak
mengenal bawang putih berguna untuk menambah rasa gurih pada masakan, namun
menurut sebuah penelitian ternyata bawang putih mengandung silika yang sangat
berfungsi untuk memicu pertumbuhan sel-sel baru pada pemukaan keloid yang sedang Anda derita. Untuk
menggunakan bawang putih caranya mudah sekali, pertama ambilah 1 siung bawang
putih, kemudian haluskan, tempelkn halusan tersebut ke area keloid selama 30 menit atau biarkan
hingga mengering juga lebih baik lagi. dengan penggunaan bawang putih secara
rutin, maka sel atau kolagen dapat tumbuh secara optimal, sehingga kulit
menjadi mulus dan terbebas dari benjolan keloid
lagi.
3. Madu alami
Cara menghilangkan keloid secara alami yang terakhir adalah dengan menggunakan madu alami,
kandungan vitamin A dan E yang terdapat pada madu akan sangat efektif untuk mengatasi keloid pada kulit Anda. dengan
mengoleskan madu secara rutin ke bagian kulit yang mengalami keloid, maka akan menyebabkan benjolan
akibat penyakit keloid menjadi
mengecil dan bahkan menghilang dengan sendirinya.
Untuk melakukan perawatan penyakit keloid secara optimal,
lakukanlah salah satu cara menghilangkan
keloid secara alami diatas secara rutin setiap harinya, selain itu akan
lebih baik lagi apabila Anda lakukan perawatan tersebut ketika malam sebelum
tidur, karena pada saat itu kulit mengalami regenerasi secara total.