Pengobatan Alternatif Keloid

Sebenarnya ada banyak sekali pengobatan alternatif penyakit keloid yang bisa Anda lakukan, namun karena minimnya pengetahuan, tidak banyak orang yang melakukan perawatan alternatif keloid ini. mereka hanya berfikir keloid bisa sembuh dengan cara melakukan sebuah operasi, memang benar dengan kita melakukan operasi, maka penyakit keloid akan hilang dengan mudah, namun beberapa kasus mengenai operasi penyakit keloid, para penderita malah mengalami komplikasi yang berbahaya, seperti munculnya tumor kulit, kanker kulit dan lainya.
Pengobatan Alternatif Keloid
keloid di kulit
Nah agar Anda terhindar dari penyakit berbahaya tersebut, pada kesempatan kali ini saya akan berbagi informasi mengenai pengobatan alternatif untuk penyakit keloid, karena ini merupakan cara pengobatan alternatif keloid, maka Anda harus melaksanakanya secara rutin, untuk mengetahuinya silahkan simak berikut ini.

Pengobatan Alternatif Keloid

1. Menggunakan cuka sari apel
Buah apel yang telah diolah sehingga menghasilkan sebuah sari apel, akan sangat berkhasiat untuk pengobatan alternatif penyakit keloid, hal tersebut terjadi karena kandungan cuka sari apel sangat berkhasiat untuk mengecilkan benjolan dan menghambat proses pertumbuhan.

Cara pengoba*tan alternatif dengan cuka sari apel:
- Pertama bersihkan terlebih dahulu bagian kulit yang mengalami keloid.
- Setelah bersih gunakan kuas atau kapas untuk mengoleskan cuka sari apel keseluruh bagian keloid, beri pijatan secara lembut selama 5 menit.
- Agar lebih meresap, diamkan cuka sari apel tersebut menempal pada kulit selama 30 menit atau hingga mengering.
- Terakhir bilas cuka sari apel dengan menggunakan air hangat dan bersih.

2. Baking soda
Baking soda digunakan sebagai bahan karena bersifat abrasif, yang mana kandungan mineral yang terdapat pada baking soda sangat efektif untuk melakukan pengelupasan sel kulit pada bagian benjolan keloid, sehingga area keloid tersebut akan lebih halus dan rata.
Cara pengobatan dengan alternatif dengan baking soda:

- Pertama larutkan baking soda dengan air secukupnya, usahakan tidak terlalu encer ataupun terlalu kental, aduk-aduk terus hingga terbentuk seperti krim atau pasta.

- Sebelum menggunakan baking soda, bersihkan terlebih dahulu bagian area kulit yang mengalami keloid, usahakan untuk menggunakan air hangat, agar pori-pori dapat terbuka dan mampu melakukan penyerapan kandungan baking soda tersebut.

- Setelah bersih, mulailah mengoleskan krim baking soda secara merata ke bagian kulit yang bermasalah, beri pijatan lembut selama 5 menit dan diamkan hingga krim tersebut mengering.

- Terakhir, bilas krim tersebut dengan menggunakan air hangat hingga bersih.

Itulah beberapa pengobatan alternatif penyakit keloid secara alami, namun jika kulit Anda mangalami iritasi akibat perawatan tersebut, misalnya muncul merah-merah, ruam ataupun gatal-gatal, maka hentikan pemakaian dan konsultasikan ke dokter atau orang yang sudah ahli agar mendapatkan solusi pengobatan penyakit keloid secara efektif dan lebih baik.